Author name: admin

Seminar Pajak Bertutur 2024

Pada tanggal 07 Agustus 2024, Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta bekerja sama dengan Tax Center dan DJP Jateng II melaksanakan kegiatan seminar pajak bertutur. Pajak Bertutur dalam konteks ini, merujuk pada kegiatan pendidikan dan sosialisasi yang dilakukan untuk meningkatkan kesadaran dan pemahaman tentang pajak di kalangan pelajar dari tingkat sekolah […]

Seminar Pajak Bertutur 2024 Read More »

Penyusunan Bahan Ajar Penciri Prodi

Kegiatan Penyusunan Bahan Ajar Penciri ProdiPada tanggal 02 Agustus 2024, Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta melaksanakan kegiatan Penyusunan Bahan Ajar Mata Kuliah Penciri Program Studi Akuntansi. Kegiatan penyusunan bahan ajar adalah proses penting dalam dunia pendidikan yang bertujuan untuk mempersiapkan materi pengajaran yang efektif, terstruktur, dan sesuai dengan kebutuhan mahasiswa.Penyusunan

Penyusunan Bahan Ajar Penciri Prodi Read More »

Diskusi Ilmiah dan Upgrading Dosen

Diskusi Ilmiah dan Upgrading Dosen, Pada tanggal 19 Juni 2024, Program Studi Akuntansi FEB UMS melaksanakan acara diskusi ilmiah dan upgrading dosen diadakan dengan tujuan memperkaya pengetahuan dan keterampilan para pengajar serta membahas perkembangan terbaru di bidang akademik.Pada Acara kali ini diisi oleh Bapak Rahmatdi Ph.D yang menjelaskan mengenai bagaimana mendapatkan beasiswa luar negeri dan

Diskusi Ilmiah dan Upgrading Dosen Read More »

Pemberian Penghargaan Dosen Berkinerja Terbaik

Pemberian Penghargaan Dosen Berkinerja TerbaikPada Tanggal 27 Maret, Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta melaksanakan kegiatan buka bersama dan pemberian penghargaan untuk dosen yang mempunyai kinerja terbaik Genap Tahun 2024.Dalam suasana yang hangat dan penuh kekeluargaan untuk merayakan acara buka puasa bersama, yang sekaligus menjadi ajang pemberian penghargaan kepada dosen-dosen berprestasi.

Pemberian Penghargaan Dosen Berkinerja Terbaik Read More »

Seminar dan Pelatihan Tax Center dengan tema: Pemadanan NIK NPWP

Pada hari Ju’mat, 22 Desember 2023, Tax Center UMS dan Program Studi Akuntansi FEB UMS mengadakan Seminar dan Pelatihan dengan tema “Pemadanan NIK NPWP”. Kegiatan tersebut di isi langsung oleh ketua Tax Center UMS yaitu Bapak Drs. M. Abdul Aris, M.,Si. Beliau memaparkan bahwa manfaat pemadanan NIK NPWP adalah integrasi data administrasi, meningkatkan efisiensi pelayanan

Seminar dan Pelatihan Tax Center dengan tema: Pemadanan NIK NPWP Read More »

Visiting Lecturer: Thanida Uthayapong Ph.D. (Khon Kaen University Thailand) Dan Rina Trisnawati, Ph.D.

Pada hari Rabu tanggal 20 September 2023, program studi akuntansi FEB UMS mengadakan acara Guest Lecture yang di gelar via Zoom Meeting yang menghadirkan Ibu Thanida Uthayapong yang merupakan dosen dari Khon Kaen University Thailand, dan Ibu Rina Trisnawati, Ph.D dosen Akuntansi FEB UMS. Acara ini membahas mengenai cara mengidentifikasi, mengelola, dan mengurangi risiko dalam

Visiting Lecturer: Thanida Uthayapong Ph.D. (Khon Kaen University Thailand) Dan Rina Trisnawati, Ph.D. Read More »

International Guest Lecture

[INTERNATIONAL GUEST LECTURE] Assalamu’alaikum Wr. Wb. Hello Accounting Student of FEB UMS ? Accounting Department proudly present : ?International Guest Lecture ? “The Financial Statement’s Risk and The Modern Audit Tools” Lecturer : Thanida Uthayapong, Ph.D. Khon Kaen University, Thailand Rina Trisnawati, Ph.D. Universitas Muhammadiyah Surakarta Mark your calendar : ? Wednesday, Sept 20th 2023

International Guest Lecture Read More »

Introduction Accounting(ICON) & Dosen Kinerja Terbaik Semester Genap Tahun 2023

Program studi Akuntansi FEB UMS dan Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HIMATANSI) Pada hari Rabu tanggal 06 September 2023 mengadakan acara introduction Accounting (ICON) yang berjudul Mengasah Ketrampilan Mahasiswa Akuntansi Menuju Swadarma Melalui Optimalisasi Potensi Diri. Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa baru agar lebih mengenal Prodi Akuntansi FEB UMS dan sebagai bekal bagi mahasiswa baru untuk menggali

Introduction Accounting(ICON) & Dosen Kinerja Terbaik Semester Genap Tahun 2023 Read More »

Workshop Publikasi Ilmiah Pada Jurnal Nasional dan Internasional

Sabtu, 29 Juli 2023, program studi Akuntansi FEB UMS melaksanakan Workshop Publikasi Ilmiah bagi Mahasiswa. Tugas akhir merupakan salah satu tahapan yang harus diselesaikan oleh mahasiswa. Outcome utama dari tugas akhir /skripsi tersebut adalah publikasi ilmiah pada jurnal nasional maupun jurnal internasional. Narasumber kegiatan workshop ini yaitu Ibu Rita Wijayanti, S.E., M.Sc., Ak., beliau merupakan

Workshop Publikasi Ilmiah Pada Jurnal Nasional dan Internasional Read More »

Workshop Lanjutan Mengenai Pembuatan Bahan Ajar dan Book Chapter

Sabtu, 22 Juli 2023 Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta telah melaksanakan workshop lanjutan mengenai pembuatan bahan ajar dan book chapter yang bertemakan ” Merajut Semangat Kebersamaan dan Kekeluargaan untuk Mewujudkan Prodi Akuntansi yang Unggul Mencerdaskan” bertempat di Hotel KHAS Malioboro Yogyakarta. Peserta workshop ini adalah seluruh tenaga pendidik (dosen) prodi

Workshop Lanjutan Mengenai Pembuatan Bahan Ajar dan Book Chapter Read More »

Scroll to Top